Sejak masuknya Era Digital pada abad ke 21 ini, Internet
menjadi salah satu jaringan teknologi informasi dan komunikasi yang sangat
berguna di kehidupan sehari-hari manusia. Tiada hari tanpa Internet, itulah
prinsip manusia digital di seluruh dunia yang menikmati apa sebenarnya Internet
itu. Sejak bangun tidur manusia sudah terbiasa dengan Internet, bahkan ketika
ingin tidur pun manusia selalu ber-internet terlebih dahulu.
Kegunaan Internet sangat banyak dan kompleks bagi kelancaran
kehidupan manusia di dunia nyata maupun di dunia maya. Tidak sedikit pula
pekerjaan-pekerjaan yang manusia lakoni harus mewajibkan si Pekerja menggunakan
Internet. Tidak hanya dalam bekerja, Internet juga sering di gunakan untuk
berkomunikasi lewat jejaring social, seperti Facebook, Twitter dan Yahoo.
Banyak juga yang menggunakannya untuk berbisnis, atau sering disebut Business
Online.
Banyak sekali dampak yangt di berikan oleh Internet, baik
positif maupun negatif ;
a) Dampak
Positif
Dampak
positif berarti Internet memilik sifat
kebaikan baik penggunanya mau pun yang di gunakannya.
i.
Memudahkan dalam mengoperasikan Teknologi Informasi dan
Komunikasi.
ii.
Memudahkan dalam mencari Tugas Kuliah, seperti memiliki
Search Engine dalam Internet.
iii.
Memudahkan dalam berkomunikasi, baik jarak jauh maupun
jarak dekat, baik kawan lama maupun kawan baru.
iv.
Memudahkan untuk berbisnis lewat dunia maya, atau
sering di sebut Business Online.
v.
Memudahkan dalam mengatur, mengorganisir dan menstrukturisasi
pekerjaannya.
b)
Dampak Negatif
Selain ada sisi Positif dalam menggunakan
Internet, Internet juga memiliki sisi Gelap atau Negatifnya.
i.
Kadang Internet di gunakan dalam sikap dan tindakan
yang kurang wajar, seperti melihat sesuatu yang tidak pantas, yaitu Pornografi.
ii.
Kadang pula Internet di gunakan untuk melakukan
permainan Online yang berbau Judi atau di sebut Gambling Online.
No comments:
Post a Comment